Rendam Kaki dengan Air Garam Di Malam Hari Dan Nikmatilah 4 Manfaat Besar yang Akan Kamu Rasakan, No 3 Nolong Kamu Banget !!

Aktifitas sehari hari tentunya banyak melibatkan bagian tubuh yang satu ini, yap kaki. Kaki merupakan bagian tubuh yang memiliki banyak sekali saraf, terlebih di sekitar telapak kaki. Siapa sangka merendamkan kaki mampu memperoleh banyak manfaat bagi tubuh? Terutama air rendaman yang dicampur garam dapat memberikan efek baik dalam pengobatan tubuh secara alami. Teknik terapi menggunakan air garam ini bisa Anda lakukan sendiri di rumah.


Dengan merendam kaki anda dapat memperoleh 4 manfaat ini

1. Mengobati Cantengan

Cantengan atau kuku yang tumbuh masuk ke dalam diikuti oleh pembengkakan ini menimbulkan rasa perih tidak karuan. Merendam kaki dengan air garam akan meredakan rasa sakit akibat pembengkakan yang terjadi. Setelah bengkaknya direda, potonglah kuku yang tumbuh ke dalam itu.

2. Mengatasi Tumit Pecah-pecah

Tumit pecah-pecah membuat kondisi tumit jadi tampak kasar / retak. Hal ini dapat menganggu rutinitas harian. Air garam merupakan obat sederhana guna memulihkan kondisi permasalahan tumit satu ini. Karena kandungan Anti-inflamasi beserta elektrolit pada air garam, mampu membuat tumit kaki tampak halus dan menghindarkannya dari gangguan permasalahan kulit.

3. Menghilangkan Bau Tak Sedap Di kaki

Selain dapat mengobati cantengan dan tumit pecah-pecah, air garam juga bermanfaat menghilangkan bau tak sedap saat menimpa kaki anda. Biasanya penyebab bau kaki secara umum dikarenakan kurangnya menjaga kebersihan kaki. Bisa jadi kemunculan bau kaki karena faktor bakteri. Merendamkan kaki ke dalam air garam bisa menjadi cara alternatif guna menyingkirkan bakteri penyebab bau kaki tersebut.

4. Membuat Kualitas Tidur lebih Baik

Bagi orang yang kehilangan kualitas tidur, mereka cenderung merasa malas serta kurang semangat saat melakukan pekerjaan rumah, tugas kantor, dan sebagainya. Jadi agar kualitas tidur menjadi lebih baik, rendamlah kaki dengan air garam.
Loading...
Back To Top